Selasa, 16 November 2010

"Indonesia's Got Talent"



    Nah, IGT ini adalah salah satu ajang pencarian bakat selain dari IMB, Aksi anak bangsa, dan lainnya. Tetapi perlu diketahui bahwa IGT ini merupakan ajang pencarian bakay yang diakui keberadaannya oleh dunia. Karena acara seperti ini telah dilakukan di negara-negara besar dan tentunya menghasilkan orang-orang yang memang benar-benar berbakat. Bakat yang ditunjukkan pun bermacam-macam, seperti bernyanyi, menari (dance) tradisional atau modern dance, bermain musik, bahkan sampai atraksi-atraksi yang unik yang belum pernah kita liat sebelumnya.




   Pesertanya pun mempunyai umur yang berbeda-beda. Mulai dari yang masih kecil seperti Elnoe Budiman sang drumer cilik yang masih berumur 3 tahun sampai nenek Samsiwar pesenam semangat yang berumur 60-an. Tapi ada beberapa peserta yang saya akui kehebatannya yah seperti Elnoe sang drummer cilik, King dancer MJ cilik, XO, Vania penyanti seriosa, dan Djitron Pah yang membawakan sasando alat musik khas NTT.

   Sekarang yang tersisa tinggal 21 peserta. Kalau g mau jagoannya terleminasi dukung yang banyak dengan cara ketik IGT (spasi) Nama Peserta Kirim ke 9200. Mungkin itu dulu informasi yang bisa saya berikan, thanks for reading ...

0 komentar:

Posting Komentar

 
;