5. Variable
Variabel adalah tempat menyimpan nilai, seperti string teks "Selamat Datang" atau 4 nilai integer. Jadi Variabel X bisa digunakan lagi (di panggil) di seluruh kode HTML, daripada harus mengetikkan nilai aktual lagi dan lagi. Dalam PHP kita bisa mendefinisikan variabeldengan bentuk berikut:
$ variable_name = Nilai;
Jadi variable itu identik dengan tanda "$", tanpa tanda itu variable tidak akan muncul. Biasanya kita salah karena lupa dengan tanda "$".